Cursor

Informasi Tahapan Pengisian Perangkat Desa Sooko

Sebagai informasi lanjutan tentang Pengisian Perangkat Desa Sooko Kecamatan Sooko Kabupaten Ponorogo Tahun 2020, Rencana Kegiatan yang dilakukan Pemerintah Desa Sooko dan Panitia Pengisian Perangkat Desa Sooko Kecamatan Sooko sebagai berikut :

TAHAPAN  PELAKSANAAN  PENGISIAN PERANGKAT DESA
DESA SOOKO  KECAMATAN SOOKO
KABUPATEN PONOROGO  TAHUN 2020

HARI

KE

TANGGAL

URAIAN  KEGIATAN

PELAKSANA

WAKTU

1

2

3

4

5

1

27  Oktober  2020

Musyawarah Pembentukan Panitia Pengisian

Kepala Desa, Perangkat Desa, Pengurus LKD

dan Tokoh

Masyarakat

tuang dlm

Kep. Kades

1 hari

·   Ketua merangkap anggota

·   Wakil Ketua merangkap anggota

·   Sekretaris merangkap anggota

·   Bendahara merangkap anggota

·   Seksi-seksi yaitu  :

Ø  Seksi Pendaftaran dan Ujian

Ø  Seksi Perlengkapan

Ø  Seksi Dekorasi/Dokumentasi

Ø  Seksi Keamanan

Ø  Seksi Konsumsi

 

2

2 November 2020

Persiapan administrasi Panitia Penjaringan

Panitia

1 hari

3

3  November  2020

Pengumuman adanya Pendaftaran

Bakal Calon Perangkat Desa

 

Panitia

 

5 Hari

4

4  November 2020

5

5 November 2020

6

6  November 2020

7

9  November 2020

8

10  November 2020

Pendaftaran Perangkat Desa

Tahap Kesatu

 

Panitia

 

5 Hari

9

11  November 2020

10

12  November 2020

11

13  November 2020

12

16  November 2020

13

17  November 2020

Tenggang waktu

Panitia

 

2 Hari

14

18  November 2020

15

19  November 2020

Pendaftaran Perangkat Desa

Tahap Kedua

Panitia

 

3 Hari

16

20  November 2020

17

23  November 2020

18

24  November 2020

Tenggang waktu dan

Permohonan Materi Ujian ke PMD

Panitia

 

2 Hari

19

25  November 2020

20

26  November 2020

Pendaftaran Perangkat Desa

Tahap Ketiga                       

Panitia

 

2 Hari

21

27  November 2020

22

30 November 2020

Penelitian kelengkapan                            dan Pemberitahuan

                 Kekurangan Berkas

Panitia dan Pengawas

1 hari

23

1  Desember 2020

Kesempatan melengkapi Berkas Bakal Calon

Perangkat Desa

Panitia

3 hari

24

2  Desember 2020

25

3 Desember 2020

26

4  Desember 2020

 

Laporan Panitia Pengisian kepada Kepala Desa

 

Panitia

& Kades

1 hari

27

7 Desember 2020

Konsultasi Kepala Desa kepada Camat

Kades & Camat

2 hari

28

8 Desember 2020

29

9 Desember 2020

Rekomendasi Camat

Camat

3 hari

30

10 Desember 2020

31

11  Desember  2020

32

14  Desember  2020

Penyampaian Hasil Rekomendasi Kepala Desa kepada Panitia Pengisian

Kades & Panitia

2 hari

33

15 Desember 2020

34

16 Desember 2020

Penetapan Bakal Calon Perangkat Desa menjadi Calon Perangkat Desa

Panitia

1 hari

35

17 Desember  2020

PELAKSANAAN UJIAN

Panitia

1 hari

   36

18  Desember 2020

Laporan Panitia Kepada Kepala Desa

Panitia & Kades

1 hari

37

21 Desember 2020

Permohonan Rekomendasi Kepala Desa kepada Camat

Kades & Camat

1 hari

38

22  Desember 2020

Penyampaian Hasil Rekomendasi Camat kepada Kepala Desa

Kades dan camat

1 hari

39

23  Desember 2020

Penerbitan SK Pengangkatan Perangkat Desa                                                          dan                                          PELANTIKAN PERANGKAT DESA

Kades

1 hari

, 

Berdasarkan informasi dari Panitia bawasannya Pendaftaran Tahap I sudah ditutup tanggal 16 Nopember 2020, dari dibukanya pendafatran Tahap I sudah memenuhi kreteria persyaratan sesuai dengan peraturan yang ada sehingga tidak perlu adanya Tenggang Waktu dan membuka Pendaftaran Tahap berikutnya...


Adapun Berita Acara Penutupan Bakal Calon Perangkat Desa, Desa Sooko, Kecamatan Sooko, Kabupaten Ponorogo Tahun 2020 sebagai berikut :






Informasi tentang Pengisian Perangkat Desa Sooko Kecamatan Sooko Kabupaten Ponorogo silahkan hubungi langsung Sekretariat Panitia Pengisian Perangkat Desa Sooko Kecamatan Sooko Kabupaten Ponorogo Tahun 2020


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Isikan Komentar, Kritik dan saran di kolom bawah ini
bisa juga
=> Kirim ke email pemdessooko@gmail.com
=> Tulis dan masukan ke kotak saran yang tersedia
=> Sampaikan pada Perangkat Desa
=> Sampaikan ke Sekretariat Kantor Desa
Ikuti juga info di Wa maupun Facebook